Rekomendasi Broker Forex Terbaik di Indonesia Tahun 2021

Image: Investasi.Online

Sekarang persaingan di pasar Forex dapat dikatakan cukup ketat. Oleh karena itu, terkadang Anda kesulitan untuk memilih Broker Forex terbaik di Indonesia. Keberhasilan mendapatkan keuntungan dari investasi forex tidak bisa cukup dengan mengetahui trading Forex ataupun strateginya.

Sebelum memilih Broker Forex terbaik di Indonesia yang tepat untuk Anda, maka Anda perlu mengetahui beberapa hal yang perlu diperhatikan. Dengan begitu, maka Anda akan lebih mudah untuk menemukan broker Forex terbaik yang tepat.

Broker Forex terbaik di Indonesia bisa menjadi rujukan sebagai solusi keluar dari masalah perekonomian. Sebagian masyarakat saat ini mulai banyak yang mempelajarinya, bahkan keuntungannya sudah lebih dari cukup untuk membiayai kebutuhan untuk kehidupannya sehari-hari.

Sebenarnya Apa itu Broker?

Broker sendiri merupakan mesin transaksi yang banyak digunakan oleh para investor untuk memperdagangkan saham atau obligasi, reksadana, dan opsi. Sebelum menjalankannya tentu harus memiliki ilmu dasarnya agar dapat bersaing dengan para profesional.

Broker Forex sendiri merupakan trading mata uang asing yang dilakukan oleh perusahaan profesional bisa juga berbentuk individu. Fungsinya adalah mempertemukan antara pihak penjual dengan pembeli saat melakukan transaksi uang asing. Umumnya dilakukan oleh bank besar seluruh dunia.

Broker Forex bisa melayani transaksi retail yang akan mengatur agar masyarakat bisa melakukan kegiatan ini lebih mudah. Prosesnya sendiri perlu dipelajari jika ingin berhasil, karena persaingan semakin ketat bahkan bukan hanya dari dalam negeri melainkan mancanegara.

Beberapa Broker Forex Terbaik di Indonesia

Perdagangan Forex awalnya memang dianggap menakutkan oleh sebagian orang karena sistemnya online sehingga berisiko tinggi, seiring berkembangnya zaman mulai banyak yang membuktikan bahwa terkait keamanannya.

Dikutip dari https://www.trusted-broker-reviews.com/id/forex-broker-indonesia/, ada beberapa tempat terbaik yang direkomendasikan untuk Anda. Berikut ulasannya:

1. IQ Option

Broker ini sudah berdiri sejak tahun 2013 dan saat ini sudah berkembang lebih besar. Mereka menawarkan berbagai pilihan salah satunya adalah demo untuk memperkenalkan kepada calon kliennya. Bahkan, untuk pendaftaran akun juga cukup mudah dan Anda pun langsung bisa melakukan trading.

Sistem kerjanya sendiri bisa dilakukan melalui aplikasi seluler khusus yang diperkaya oleh fitur penunjang kelancaran dalam melakukan trading. Bahkan, perusahaan ini setidaknya sudah memiliki hampir 73 juta pengguna di seluruh dunia.

2. BDSWISS

BDSWISS merupakan broker Forex yang menyediakan tampilan minimalis yang bisa dengan mudah dipelajari oleh pengguna lama maupun baru. Sampai saat ini, setidaknya sudah memperdagangkan 250 pasangan mata uang dari seluruh dunia. Bahkan terus meningkat secara signifikan setiap tahunnya.

Bagi Anda yang ingin menjalankan trading Islami, perusahaan ini bisa menjadi pilihan. Untuk setoran minimum nya hanya 100 dolar dengan metode pembayaran berupa bitcoin dan jenis crypto lainnya. Bagi pemula, juga disediakan kursus pelatihan Forex dari dasar sampai ke tingkat profesional.

3. Olymp Trade

Keunggulan dari Olymp Trade yang banyak dicari adalah setoran minimal cukup rendah, yaitu 10 dollar dan akan mendapatkan keuntungan paling kecil 1 dolar. Bagi profesional dalam bidang trading bisa langsung melakukan transaksi menguntungkan, namun jika masih pemula sebaiknya belajar akun demo.

Di platform ini, para pemula akan dibekali dengan pembelajaran intensif untuk menaklukkan para pesaing yang lebih lebih dulu terjun ke dunia broker. Keuntungan lain saat menggunakannya adalah penarikan bisa dilakukan dengan mudah, bonus deposit 100%, serta akun demo tidak terbatas waktu.

4. FXPRO

Perusahaan yang dibuat sejak 15 tahun lalu sudah berkembang pesat, saat ini setidaknya melayani pelanggan institusional dan ritel lebih dari 170 wilayah. FxPro juga memiliki cabang di beberapa negara misalnya Afrika Selatan, Inggris, Siprus, dan Bahama untuk memperkuat kedudukan.

Mereka bisa memproses setidaknya 7.000 pesanan per detiknya. Perusahaan ini termasuk salah satu Broker Forex terbaik di indonesia karena menyajikan banyak keuntungan, yaitu memungkinkan trading bot, proses cepat, sudah memiliki lisensi berlandaskan hukum, dan diatur badan keuangan.

5. ETORO

ETORO merupakan perusahaan yang didirikan 13 tahun silam di Negara Israel. Sampai saat ini setidaknya sudah digunakan lebih dari 11 juta orang dari 140 negara dari seluruh dunia. Namun, sebelum menggunakannya maka Anda diharuskan mendaftarkan diri terlebih dahulu.

Pencapaian yang baik membuatnya menjadi salah satu broker dengan peningkatan pengguna cukup baik. Teknologi dalam kasusnya sangat canggih, Anda bisa mendapatkan banyak keuntungan seperti perdagangan mencapai 47 mata uang, diatur oleh yuridis, dan memiliki tingkat risiko kecil.

Demikian penjelasan terkait Broker Forex terbaik di indonesia yang bisa menjadi referensi jika Anda ingin terjun ke dunia trading. Sebaiknya pelajari dasarnya untuk mendapatkan hasil terbaik, manfaatkan akun demo setiap jenisnya guna mempelajari seluk beluknya secara lebih detail. Tetap waspada terhadap penawaran investasi bodong yang sampai saat ini masih banyak menghantui para calon investor. (ADV)

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. Accept Read More